F1 News

My BlogCatalog BlogRank

Deteksi Mood Seseorang Lewat Foto


MONTREAL - Siapa yang tahu isi hati seseorang? Begitulah ungkapan yang sering terlontar dalam pergaulan sehari-hari. Tapi jika pertanyaan itu dilontarkan kepada ilmuwan asal Concordia University, Canada, Dr Prabir Bhattacharya, maka hanya dengan melihat gambar ekspresi wajah, ia dapat menebaknya.

Seperti dilansir Sciencedaily, Kamis (4/12/2008), Dr Prabir Bhattacharya bersama mahasiswanya, Abu Sayeed Sohail sedang mengembangkan aplikasi program komputer baru yang dapat mendeteksi dan menjelaskan ekspresi gambar wajah seseorang.

Tujuan pengembangan sistem aplikasi itu, menurut� Bhattacharya adalah untuk mengambil dan menganalisa gambar wajah di beberapa tempat untuk tujuan keamanan, seperti bandara, dan terminal. Jika pada suatu tempat yang ramai, terdapat orang yang dicurigai maka analisa terhadap gambar wajah dapat cepat diketahui apakah orang tersebut berbahaya atau tidak.

Sistem itu, tidak hanya melihat wajah secara sekilas tapi juga menganalisa wajah secara spesifik, seperti guratan otot di dekat mata, hidung dan mulut. Bhattacharya mengungkapkan, analisa dilakukan terhadap 15 titik di wajah yang dimiliki orang secara umum meskipun berbeda latar belakang budaya yang berbeda.





ENGLISH VERSION

Berlangganan Berita:



Enter your Email






Preview | Powered by FeedBlitz

Related Posts by Categories



0 komentar:

 

Hujan Kali Ini

View blog reactions Your Site Title There are currently : visitors online. Powered by Online Count.

Senandung Kala Hujan

Free Devil ani MySpace Cursors at www.totallyfreecursors.com